Sunday, September 30, 2012

7 Tips Sehat Yang Murah Dan Mudah

       Sehat merupakan sebuah kondisi tubuh yang terhindar dari segala penyakit. Dalam hal ini, Sehat jiwa dan raga. Ada yang bilang, sehat itu mahal. Tapi kenyataan itu tidak seratus persen benar adaya. Banyak yang bisa kita lakukan agar tubuh...
Share:

Saturday, September 29, 2012

7 Bahaya Akibat Kurang Tidur Bagi kesehatan

     Bahaya akibat kurang tidur. Tidur merupakan aktivitas rutin yang dilakukan oleh manusia untuk mengistirahatkan tubuh dan pikirannya. Banyak sekali manfaat yang dapat kita peroleh dari aktivitas tidur tersebut. Salah satunya yaitu tubuh akan lebih bugar...
Share:

Friday, September 28, 2012

Tips Mudah Agar Tidak Dingin Saat Mandi Pagi Dan Sore

     Mandi merupakan aktivitas yang sangat penting bagi manusia. Karena dengan mandi, maka kotoran yang melekat pada kulit akan hilang. Karena itulah mandi sangat baik untuk menjaga kesehatan kita utamanya kulit kita. Tapi kebanyakan orang, banyak yang tidak...
Share:

Thursday, September 27, 2012

Ciri Penyakit Jantung Plus Pencegahannya

     Jantung merupakan organ yang sangat vital pada tubuh manusia, meski tidak mengesampngkan peran organ-organ lainnya. Didalam tubuh kita, sistem peredaran darah selalu bekerja 24 jam untuk mengalirkan darah ke seluruh tubuh kita. Dalam hal ini, jantung...
Share:

Saturday, September 22, 2012

4 Tips Mudah Menjaga Kesehatan Otak Anda

   Tips menjaga kesehatan otak. Otak merupakan organ yang sangat vital bagi manusia. Dengan otak, kita dapat mengingat masa kecil yang begitu indah, mengingat semua hal yang membahagiakan dalam hidup kita atau mengingat apapun dalam hidup kita. Menjaga kesehatan otak...
Share:

Friday, September 21, 2012

7 Tips Agar Tidur Lebih Nyenyak

     Sahabat, tips kesehatan. Tidur merupakan aktivitas mendiamkan tubuh dan pikiran kita dalam beberapa waktu. Karena kita ketahui, sebelum kita tidur, banyak sekali aktivitas yang menguras tenaga dan pikiran kita tanpa henti. Tidur juga dapat menenangkan...
Share:

Thursday, September 20, 2012

Tips Mudah Agar Cepat Sembuh Saat Sakit

      Sahabat, Tips Kesehatan. Sakit merupakan suatu kondisi yang sangat tidak diharapkan oleh siapapun termasuk anda. Saat sakit, semua makanan yang kita makan terasa tidak enak bahkan terasa pahit, aktivitas yang biasa kita lakukan tidak akan berjalan...
Share:

Wednesday, September 19, 2012

Tips Mudah Menghilangkan Udun Atau Bisulan

     Sahabat, Tips kesehatan. Pernahkan pembaca mendengar atau mengalami udun (udunen dalam bahasa jawa). Udunen (bisulan dalam bahasa indonesia) merupakan benjolan yang berada di sekitar tubuh kita. Adakalanya udunen tersebut berada di pantat kita. kalau...
Share: